- Seharusnya
berprinsip: bagimu urusan negaramu, dan bagi kami urusan negara kami.
Jangan korbankan persatuan & kesatuan bangsa dengan menolong bangsa
lain dan memancing negara negara lain untuk turut campur urusan DN negara
kita;
- Jangan
sok pahlawan menjadi penyelamat bangsa lain atas dasar kemanusiaan
sementara di negeri sendiri jauh lebih banyak rakyat yang masih berjibaku
untuk sekedar survive sehari hari;
- Jauh
lebih bermanfaat dan rasional bila menolong bangsa sendiri terentaskan
dari kemiskinan dan dari berbagai kebutuhan hidup terutama sandang pangan
papan pendidikan dan kesehatan dari pada mengurusi bangsa lain yang memang
sudah sama sama hilang akal untuk hidup damai;
- Ukur kemampuan bangsa sendiri untuk turut menyelesaikan pertikaian dunia dan mengingat kembali bahwa politik LN Indonesia adalah bebas dan aktif serta mengabdi pada kepentingan nasional;
- Tempuh prosedur pranata di DN dalam mensikapi berbagai kecamuk perang di negara lain.
No comments:
Post a Comment